Pengakuan Ekosida Sebagai Kejahatan Berat

Pengakuan Ekosida Sebagai Kejahatan Berat

Sejak makin semaraknya kesadaran soal lingkungan, istilah ecocide atau ekosida pelahan ikut mendapat perhatian. Serupa seperti genosida, ekosida mengandung makna kejahatan besar yang terkoordinir di bawah kontrol kekuasaan, berdampak politik, dan merusak kehidupan...